4 Langkah Memulai Menerapkan Komputasi Awan di Sekolah dengan Azure for Education
Deskripsi
Sebuah seminar online yang akan membahas tentang mengenalkan manfaat komputasi awan mulai dari skalabilitas dan aksesbilitas data dalam infrastruktur sekolah dan menunjukkan langkah menerapkan Azure for Education bagi sekolah.
Gunakan kode berikut dan reedem di Microsoft Educator Community untuk mendapatkan poin: RFNP29019 .
Materials
Waktu Mulai
Waktu Selesai
8/14/2018 1:50:00 PM | 8/14/2018 4:00:00 PM |
Feedback
Feedback Form